Pemulihan Ekonomi dan Keuangan Islam. KKL_DR IAIN Padangsidimpuan H+28
SOLUSI PEMULIHAN EKONOMI DAN KEUANGAN DI MASA PANDEMI COVID 19
Solusi ekonomi dan keuangan Islam di masa pandemi covid 19 sangat banyak, namun berikut ada 5 solusi yang saya tuliskan, yaitu :
1. Penyaluran Bantuan Langsung Tunai yang berasal dari zakat, infak, sedekah
2. Wakaf Produktif, maupun waqf linked sukuk peelu ditingkatkan.
3. Bantuan modal usaha UMKM, baik dari perbankan Syariah maupun dari organisasi penghimpun zakat setempat untuk mengurangi krisis ekonomi dan kebangkrutan.
4. Memberikan peminjaman Qardul Hasan
5. Pengembangan teknologi financial syariah untuk memperlancar liquiditas pelaku pasar daring secara syariah
Diatas sudah jelas solusi ekonomi dan keuangan menurut Islam. Banyak dari solusi di atas yang memanfaatkan zakat, infak, sedekah sebagai pemulihan ekonomi dan keuangan di masa pandemi covid 19. Oleh karena itu bagi orang-orang yang mampu ataupun orang-orang yang sudah memenuhi syarat untuk berzakat, maka bayarlah zakat karena ini sangat berpengaruh pada ekonomi Islam. Hukum membayar zakat adalah wajib.
SUDAHKAH KITA MEMBAYAR ZAKAT, INFAK, SEDEKAH ???
Jika program-program di atas betul-betul di laksanakan, maka upaya tersebut diharapkan dapat meningkatkatkan kembali pertumbuhan ekonomi dengan kata lain pemulihan ekonomi.
#KKL_DR IAIN PSP H+28
https://m.facebook.com/story.php?story_fbid=297068888214034&id=100037327746804
Mantul teun
BalasHapus